.

KLASEMEN (sementara) PEMBALAP MOTOGP 2009 Hingga Seri 10/17 : 1 Valentino ROSSI ITA Fiat Yamaha Team 187 |2 Jorge LORENZO SPA Fiat Yamaha Team 162 |3 Casey STONER AUS Ducati Marlboro Team 150 |4 Dani PEDROSA SPA Repsol Honda Team 115 |5 Colin EDWARDS USA Monster Yamaha Tech 3 103 |6 Andrea DOVIZIOSO ITA Repsol Honda Team 94 |7 Marco MELANDRI ITA Hayate Racing Team 79 |8 Randy DE PUNIET FRA LCR Honda MotoGP 74 |9 Chris VERMEULEN AUS Rizla Suzuki MotoGP 67 |10 Loris CAPIROSSI ITA Rizla Suzuki MotoGP 66 |11 Alex DE ANGELIS RSM San Carlo Honda Gresini 60 |12 James TOSELAND GBR Monster Yamaha Tech 3 55 |13 Nicky HAYDEN USA Ducati Marlboro Team 47 |14 Toni ELIAS SPA San Carlo Honda Gresini 47 |15 Mika KALLIO FIN Pramac Racing 34 |16 Niccolo CANEPA ITA Pramac Racing 28 |17 Sete GIBERNAU SPA Grupo Francisco Hernando 12 |18 Yuki TAKAHASHI JPN Scot Racing Team MotoGP 9 |19 Gabor TALMACSI HUN Scot Racing Team MotoGP 5

TERBARU

INFO MOTOGP 2008 : Marco Melandri Cocok Menunggangi Kawasaki

Debut Marco Melandri menunggang Kawasaki di sesi tes Valencia berlangsung mulus. Dengan ZX-RR, Melandri menyisihkan waktu terbaiknya saat masih membawa Desmosedici, seraya memacu motor lebih cepat 0.22 detik dari rekan setimnya John Hopkins.

Tapi apapun, yang namanya pertama, tidak akan selalu berjalan dengan sempurna. Termasuk juga dengan debut Melandri bersama Kawasaki.

"Selalu menarik bekerja dengan rider baru. Dan saya rasa merupakan awal yang bagus bagi Marco dan kru kami," ujar ketua kru Ducati, Juan Martinez dikutip Crash.

"Tentu kami masih memiliki beberapa poin yang perlu dikembangkan, tapi secara keseluruhan impresi pertama Melandri sangat bagus," lanjut Martinez.

"Gaya membalapnya sangat cocok dengan karakteristik Ninja ZX-RR kami. Ini berarti komentar yang dilontarkannya akan membuat ringan tugas insinyur kami di Jepang untuk mengidentifikasi arah pengembangan motor tahun depan," tutup dia.

Tidak ada komentar: