.

KLASEMEN (sementara) PEMBALAP MOTOGP 2009 Hingga Seri 10/17 : 1 Valentino ROSSI ITA Fiat Yamaha Team 187 |2 Jorge LORENZO SPA Fiat Yamaha Team 162 |3 Casey STONER AUS Ducati Marlboro Team 150 |4 Dani PEDROSA SPA Repsol Honda Team 115 |5 Colin EDWARDS USA Monster Yamaha Tech 3 103 |6 Andrea DOVIZIOSO ITA Repsol Honda Team 94 |7 Marco MELANDRI ITA Hayate Racing Team 79 |8 Randy DE PUNIET FRA LCR Honda MotoGP 74 |9 Chris VERMEULEN AUS Rizla Suzuki MotoGP 67 |10 Loris CAPIROSSI ITA Rizla Suzuki MotoGP 66 |11 Alex DE ANGELIS RSM San Carlo Honda Gresini 60 |12 James TOSELAND GBR Monster Yamaha Tech 3 55 |13 Nicky HAYDEN USA Ducati Marlboro Team 47 |14 Toni ELIAS SPA San Carlo Honda Gresini 47 |15 Mika KALLIO FIN Pramac Racing 34 |16 Niccolo CANEPA ITA Pramac Racing 28 |17 Sete GIBERNAU SPA Grupo Francisco Hernando 12 |18 Yuki TAKAHASHI JPN Scot Racing Team MotoGP 9 |19 Gabor TALMACSI HUN Scot Racing Team MotoGP 5

TERBARU

INFO MOTOGP 2008 : Michelin VS Bridgestone Di MotoGP Brno



Tak hanya pembalap yang bakal beradu akhir pekan nanti, suplier ban pun juga akan saling adu performa untuk membawa rider yang dibelanya menjadi juara di Brno.

Permukaan sirkuit Brno yang diperbarui membawa kompetisi antara Michelin dan Bridgestone ke level baru. Catatan sejarah, Brno menjadi milik Bridgestone dalam dua tahun terakhir. Namun Michelin kini memiliki kesempatan untuk memutus dominasi tersebut.

Syaratnya, Michelin mampu memberi ban dengan compound yang tepat untuk pembalapnya di saat Bridgestone sedang menemui masalah dengan grip ban mereka di sesi tes.

"Kami harus memproduksi beberapa type compund berbeda untk beradaptasi dengan permukaan sirkuit yang baru, yang mana kurang nge-grip dibanding sebelumnya."

"Kami harus menyesuaikan komposisi ban kami dengan permukaan baru ini, yang mana kami harapkan bisa dimaksimalkan tim dan pembalap kami untuk sesi latihan Jumat (15/8/2008) nanti," terang manajer pengembangan Bridgestone Tohru Ubukata seperti dilansir Auto Sport.

"Trek ini sangat agresif di bagian ban depan, tapi tidak di bagian belakang. Kami akan membawa compound baru untuk Brno, tapi kami masih harus melihat keinginan pembalap kami," timpal chief Michelin Jean-Philippe Weber.

Tidak ada komentar: